Denah Rumah 6 x 6 Meter

Denah rumah adalah satu hal yang cukup crusial ketika seseorang memutuskan untuk membangun rumah, Tentunya denah rumah terlebih dahulu harus dimiliki oleh seseorang karena dari denah ini kemudian kita memiliki patokan dan atau bayangan bagaimana nantinya bentuk bagian dalam maupun luar rumah kita. 

Denah rumah tipe 36 minimalis sederhana 1 (satu kamar) berikut semoga dapat menambah wawasan dan inspirasi pada Anda bagaimana membangun sebuah dan mengatur setiap ruang sehingga anda memiliki tempat yang cukup untuk meletakkan perabotan dan barang yang anda miliki saat ini atau anda butuhkan nantinya.


Keterangan :

1. Luas Rumah 36 Meter persegi.
2. Satu kamar tidur dengan ukuran 2,75 x 2,75 meter, yang berisi tempat tidur dengan ukuran sedang 1,2 x 1,5 meter serta almari 2 pintu yang berukuran 70 cm x 1 - 1,2 meter
3. Kamar mandi berukuran 1 x 2 meter.
4. Garasi atau tempat parkir kendaraan berukuran 2,5 x 2 meter.
5. untuk ruang tamu dan ruang dapur dibuat menjadi satu memanjang dengan ukuran 3 meter x 5,5 - 6 meter. 

Berikut adalah contoh ruang dapur yang bisa anda terapkan :


Untuk contoh bentuk ruang kamar tidur dan kamar mandi yang bisa anda terapkan anda bisa melihat contohnya dalam posting dan catatan lain pada blog ini. selamat berselancar dan semoga anda mendapatkan rumah idaman yang anda inginkan.

No comments:

Post a Comment